Leptospira IgM
Deskripsi:
Leptospirosis adalah penyakit yang disebabkan oleh bakteri Leptospira interrogans yang disebarkan melalui urine atau darah hewan yang terinfeksi bakteri ini. Beberapa jenis hewan yang dapat menjadi pembawa leptospirosis adalah anjing, hewan pengerat seperti tikus, dan kelompok hewan ternak seperti sapi atau babi.
Manfaat Pemeriksaan:
Mendeteksi infeksi akut leptospira atau leptospirosis, dan membedakannya dengan penyakit infeksi lain.
Persyaratan & Jenis Sampel | : | |
Stabilitas Sampel | : | * Tarakan 2-8C 7 hari, beku : lama | RS Telogorejo 2-8C : 24 jam |
Persiapan Pasien | : | Tidak ada persiapan |
Hari Kerja | : | |
Metode | : | Unknown |
Nilai Rujukan | : | |
Tempat Rujukan | : | |
Catatan | : |